Blog Arsitektur
6 Ide Paduan Warna Gorden dan Tembok yang Cantik dan Klop
Bukan hanya perpaduan warna tembok dan furniture yang suka bikin pusing. Mencari paduan warna gorden dan tembok yang serasi tidak jarang memakan waktu dan bahkan jika sudah mentok seringkali tidak kunjung menemui titik terang. Padahal menemukan perpaduan warna gorden yang tembok yang pas tidak sesulit yang dibayangkan. Namun tetap perlu dilakukan dengan hati-hati jika dapat […]